Neutrofil Limfosit Rasio sebagai Prognosis Kelangsungan Hidup Anak dengan Osteosarkoma
Sari
Latar belakang. Osteosarkoma merupakan suatu keganasan yang terjadi pada tulang panjang dan dapat menyebabkan kematian. Berbagai penanda inflamasi sistemik dan kondisi nutrisi sudah digunakan dalam menilai prognosis seorang pasien dengan osteosarkoma. Namun marker dan penilaian nutrisi tersebut membutuhkan pemeriksaan laboratorium yang tidak rutin dilakukan pada anak dengan osteosarkoma dan memakan biaya. Sehingga penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan marker inflamasi dan penilaian status nutrisi dengan pengukuran lingkar lengan atas (LILA) yang rutin dikerjakan dan tidak memakan biaya tambahan.
Tujuan. Menganalisa penggunaan neutrofil limfosit rasio (NLR) sebagai prognosis kelangsungan hidup anak dengan osteosarkoma dan menganalisa hubungan usia dan status gizi dalam mempengaruhi kelangsungan hidup anak dengan osteosarkoma
Metode. Penelitian ini merupakan studi observational analitik dengan pendekatan analisis retrospektif pada 30 anak dengan osteosarkoma yang terdiagnosis pada periode Januari 2018 – Desember 2021 di rumah sakit dr. Moewardi Surakarta. Data diambil berdasarkan rekam medis dari rumah sakit dr. Moewardi dan data anak osteosarkoma dari divisi hemato – onkologi ilmu kesehatan anak rumah sakit dr. Moewardi
Hasil. Pada pasien dengan NLR ? 2 mempunyai kesintasan sebesar 14.9 bulan, sedangkan pada pasien dengan NLR < 2 mempunyai kesintasan sebesar 22 bulan. Tidak didapatkan adanya perbedaan yang bermakna pada usia dan LILA antara pasien yang hidup dan meninggal dunia
Kesimpulan. Didapatkan pasien dengan nilai NLR ? 2 mempunyai prognosis yang lebih buruk dibandingkan dengan nilai NLR < 2. Tidak didapatkan adanya pengaruh usia dan status gizi pada saat awal pasien terdiagnosis osteosarkoma terhadap prognosis pasien tersebut
Kata Kunci
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Arndt, Carola AS. Neoplasm of bone. Dalam: Kliegman RM, St. Geme JW, Blum NJ, Shah SS, Tasker RC, Wilson KM, penyunting. Nelson textbook of pediatrics. Edisi ke-21. Philadelphia, PA, Elsevier; 2020.h.10552-62.
Andarsini MR, Anky TR. Sarkoma pada anak. Buku ajar hematologi-onkologi anak. Edisi ke-2. Jakarta: BP-IDAI; 2018.h.331-7.
Kementrian Kesehatan RI. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK.01.07/Menkes/88/2019 tentang Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran Tata Laksana Osteosarkoma. KemkesRI; 2019.
Aisyi M, Syarif AH, Anggraeni NA, Perdana AB, Rezky H, Kosasih A, dkk. Survival analysis in pediatric osteosarkoma. Indones J Cancer 2019;1:21.
Yapar A, Ali Tokgöz M, Yapar D, Burak Atalay ?, Ulucaköy C, ?afak Güngör B. Diagnostic and prognostic role of neutrophil/lymphocyte ratio, platelet/lymphocyte ratio, and lymphocyte/monocyte ratio in patients with osteosarkoma. Joint Dis Related Surg 2021;32:489-96.
Faisham WI, Mat Saad AZ, Alsaigh LN, Nor Azman MZ, Kamarul Imran M, Biswal BM, dkk. Prognostic factors and survival rate of osteosarkoma: A single-institution study. Asia-Pac J Clin Oncol 2015;13:e104-10.
Huang X, Hu H, Zhang W, Shao Z. Prognostic value of prognostic nutritional index and systemic immune? inflammation index in patients with osteosarkoma. J Cell Physiol 2019;234:18408-14.
Allavena P, Garlanda C, Borrello MG, Sica A, Mantovani Pathways connecting inflammation and cancer. Curr Opin Genet Dev 2008;18:3-10.
Omman RA, Kini AR. Leukocyte development, kinetics, and functions. Dalam: Rodak’s hematology. Edisi ke-6. Elsevier; 2020.h.117-32.
Okada F. Inflammation-related carcinogenesis: current findings in epidemiological trends, causes and mechanisms. Yonago Acta Medica 2014;57:65-72.
Grivennikov SI, Kuprash DV, Liu ZG, Nedospasov SA. Intracellular signals and events activated by cytokines of the tumor necrosis factor superfamily: from simple paradigms to complex mechanisms. Int Rev Cytol 2006:129-61.
Ayodele O, Griffin A, Ferguson P, Gupta A, Wunder J, Razak AA. 1647P evaluation of baseline neutrophil to lymphocyte (NLR), platelet to lymphocyte (PLR) and lymphocyte to monocyte ratios (LMR) as prognostic factors in osteosarkoma – The Toronto Sarcoma Program Experience. Annals Oncol 2020;31:S984.
Chukwu BF, Ezenwosu OU, Ukoha OM. Nutritional status of children with cancer at the University of Nigeria Teaching Hospital, Ituku/Ozalla, Enugu, Nigeria. J Cancer Prev Curr Res 2016;5:284-9.
Tang H, Liu D, Lu J, He J, Ji S, Liao S, dkk. Significance of the neutrophil-to-lymphocyte ratio in predicting the response to neoadjuvant chemotherapy in extremity osteosarkoma: a multicentre retrospective study. BMC Cancer 2022;22:33.
Guthrie GJK, Roxburgh CSD, Horgan PG, McMillan DC. Does interleukin-6 link explain the link between tumour necrosis, local and systemic inflammatory responses and outcome in patients with colorectal cancer? Cancer Treat Rev. 2013;39:89-96.
Kumari N, Dwarakanath BS, Das A, Bhatt AN. Role of interleukin-6 in cancer progression and therapeutic resistance. Tumor Biol 2016;37:11553-72.
Song X, Zhang H, Yin F, Guo P, Yang X, Liu J, dkk. Systemic inflammatory markers for predicting overall survival in patients with osteosarkoma: a systematic review and meta-analysis. Mediators of Inflammation(cari singkatan jurnal). 2021;2021:1-16.
Song A. Comparison of selected inflammation-based prognostic markers in relapsed or refractory metastatic colorectal cancer patients. World J Gastroenterol 2015;21:12410.
DOI: http://dx.doi.org/10.14238/sp26.1.2024.43-7
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by-nc-sa4.footer##
Email: editorial [at] saripediatri.org
Sari Pediatri diterbitkan oleh Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.